membuat es teler creamy
Bahan-bahan
Cara Membuat
- 1
Pertama buat jelly kelapa dulu. Masukkan nutrijell kelapa dan santan. Masak sampai mendidih, tuang dlaam wadah dan diamkan sampai set.
- 2
Selanjutnya buat kuah creamy nya, masukkan krimer bubuk, air, gula. Masak sampai mendidih, lalu diamkan sampai dingin.
- 3
Jika jelly kelapa sudah set. Kerok dengan kerokan kelapa. Dan siapkan bahan lainnya, saya tambahkan, nangka iris, cincau iris, sagu mutiara, dan alpukat
- 4
Siapkan cup, saya pakai ukuran 14oz, tuang es batu, cincau, sagu mutiara, jelly kelapa, lalu tambahkan kental manis sekitar 2-4 sdm sesuai selera, tuang kuah creamy nya, terakhir masukkan nangka dan alpukat.
- 5
Es teler kuah creamy siap disajikan. Ett sabar ya sampai azan magrib nanti 😁
Salam dari bunda nissa☘️
sumber: https://cookpad.com/id/resep/16118318-es-teler-viral-kuah-creamy
Komentar
Posting Komentar